Tahukah Anda?
Pencarian di blog ini menggunakan Mesin Pencari Buatan Indonesia!
Mari kita dukung!  Kunjungi dan gunakan Penjejak.com ! »
Tampilkan postingan dengan label sistem operasi. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label sistem operasi. Tampilkan semua postingan

Minggu, 08 Juli 2012

Cara Menginstal Ubuntu 12.04 LTS

Anda bosan dengan sistem operasi lama Anda? Tidak ingin mengeluarkan biaya untuk membeli lisensi rilis terbaru sistem operasi populer? Pusing dengan antivirus yang selalu mengusik kenyamanan berkomputer Anda? Gunakan Ubuntu. Sistem operasi berbasis Linux yang sangat populer itu bisa Anda gunakan secara gratis dan legal. Instalasinya pun mudah.

Jumat, 06 Juli 2012

Cara Menginstal Font untuk Menambah Jenis Huruf di Komputer

Font atau jenis huruf yang ada di komputer pada umumnya tergantung dari sistem operasi yang Anda gunakan. Selain dari bawaan sistem operasi, font juga bisa bertambah karena Anda menginstal program aplikasi tertentu, misalnya program desain grafis dan program desktop publishing. Nah, di luar itu, jika Anda suka berkreasi dengan berbagai jenis bentuk font maka Anda bisa menambahkan sendiri ke komputer Anda.

Kamis, 05 Juli 2012

Jenis-jenis Penyakit di Sistem Komputer dan Antisipasinya

Berkomputer terasa nyaman jika tidak ada permasalahan dan gangguan di komputer Anda. Namun, error atau kesalahan-kesalahan kadang timbul di luar dugaan. Jika sudah demikian, maka waktu, pikiran, dan tenaga kita tersita untuk menanganinya. Sebelum itu terjadi, berikut beberapa jenis penyakit yang sering menghinggapi sistem komputer yang perlu Anda ketahui dan troubleshooting-nya.

Rabu, 04 Juli 2012

Cara Menginstal Windows 7 Dengan atau Tanpa Upgrade

Sudah membeli lisensi Windows 7 tapi belum berani menginstal sendiri? Berikut ini sedikit petunjuk mengenai cara menginstal sistem operasi Windows 7 di komputer Anda. Secara umum, tahapan instalasinya tidak banyak berbeda dengan cara instal Windows XP atau Windows versi lainnya.

Selasa, 03 Juli 2012

Cara Menginstal Windows XP Professional

Komputer Anda perlu diinstal ulang dan Anda ingin mencobanya sendiri? Melalui posting ini, saya mencoba menjabarkan cara dan langkah-langkah menginstal Windows XP Professional di komputer. Jika ini adalah instalasi pertama Anda, pastikan persyaratan sistem untuk install Windows XP sudah terpenuhi oleh komputer Anda.

Senin, 02 Juli 2012

Petunjuk Cara Menginstal Komputer Sendiri

Dewasa ini komputer telah digunakan secara meluas oleh berbagai kalangan masyarakat. Hal yang sering menjadi pertanyaan awal adalah bagaimana cara menginstal komputer. Berikut adalah langkah-langkah yang bisa dijadikan pedoman umum untuk menginstalasi program komputer, baik itu untuk install pc maupun install laptop.

Jumat, 06 April 2012

Mengenal Berbagai Macam Sistem Operasi Komputer

Sistem operasi komputer adalah software atau perangkat lunak yang menjadi dasar operasi sebuah komputer. Tanpa sistem operasi, program atau aplikasi komputer tidak dapat dijalankan. Sistem operasi komputer lah yang menjadi perantara antara perangkat komputer dan pemakai.